Keterbukaan Informasi Publik 2022
Dalam rangka monev keterbukaan informasi publik tahun 2022 yang diselenggarakan komisi informasi provinsi bali sebagai upaya mendukung tata kelola pemerintahan yang baik, Dinas pupr kota denpasar selalu berupaya untuk meningkatkan keterbukaan informasi publik salah satunya dengan terus dikembangkannya website damamandala yang berisi informasi tentang berbagai jenis pelayan di dinas pupr, pada website ini juga tersedia chat bot yang bisa membantu masyarakat umum untuk memperoleh informasi yang valid dan cepat tentang pelayanan ke PUPR an, website dama mandala juga sudah terintegrasi dengan website Pro denpasar yang merupakan website pengaduan kota denpasar. Selain itu informasi tentang ke PUPR -an juga di update di media sosial resmi dinas pupr kota denpasar. dengan semangat vasudewa kuthumbakam Mari wujudkan keterbukaan informasi publik